Ketika facebook mengumumkan namanya berubah menjadi Meta, dunia teknologi memiliki banyak pertanyaan, tapi salah satu yang paling dibicarakan adalah apa itu Meta, dan apa hubungannya dengan kita? Ternyata, Meta bukan merupakan hanya sekedar imajinasi dari Facebook, tapi lebih ke konsep di tahun 1992.
Jadi ini bukan merupakan hal baru, tapi Facebook mengenalkan Metaverse ke audience yang lebih luas. Pertanyaannya saat ini adalah, apa itu Metaverse? Dan apa juga perjudian Metaverse?
Metaverse merupakan situs dunai 3D yang ada di dunia virtual atau secara total online. Metaverse merupakan istilah yang biasa digunakan secara bergantian dengan web 3.0, generasi selanjutnya dari internet.
Di Metaverse, pemain membangun dunia menggunakan teknologi berbeda. Mereka mencampurkan dan membuatnya membangun pengalaman unik kombinasi dari VR, MR, dan AR.
Memahami Metaverse bisa mudah dan sulit di waktu bersamaan, berdasarkan ke pandangan dari mana kamu melakukan pendekatan ke subjek tersebut. Ini adalah intinya, Metaverse menunjukkan dunia universe yang setara digital dari kosmos nyata. Lebih seperti kosmos, universe digital termasuk dengan dunia di mana para pengunjung dari dunia asli akan datang menggunakan avatar mereka.
Beberapa Metaverse yang populer di dunia termasuk dengan Decentraland, The Snadbox, Genesis World, dan banyak lainnya. Tentunya, Decentraland adalah yang paling populer, dengan pengunjung tidak terhitung yang bersenang-senang di sana.
Bayangkan, kamu berada pada situasi di mana kamu duduk di meja virtual dan menyaksikan permainan roulette. Kamu tidak benar-benar berada di sana, melainkan avatar kamu yang terlihat seperti kamu. kamu melangkah ke meja judi online dan menemukan permainan meja blackjack terdengar menarik, jadi kamu memutuskan untuk ikut bermain di sana.
Apa pendapat kamu tentang ini? Apakah terasa tidak mungkin? Tidak juga, karena situasi seperti yang kami jelaskan di atas ini sudah ada di kasino Metaverse. Metaverse yang ada di sini dan sudah siap untuk menjamu pemain untuk mearasakan pengalaman berjudi.
Kami akan mencoba untuk menjelaskan perbedaan antara judi online dan judi virtual di Decentraland:
- Cerita dimulai dengan avatar yang dapat disesuaikan dengan kesukaan pemain.
- Pemain memasuki dunia dan kemudian memutuskan lokasi dunia virtual mana yang akan dijelajahi.
- Ransel membawa barang-barang khusus yang pemain beli di pasar dengan cryptocurrency.
- Pemain dapat mengumpulkan, membeli, menjual, dan menggunakan NFT yang diperoleh melalui dompet kripto.
- Pemain kemudian memasuki kasino dan bergabung dengan meja yang disuka menggunakan cryptocurrency untuk bertaruh.
Dalam kata lain, untuk dapat masuk ke dunia seperti ini, kamu akan membutuhkan dompet kripto dan uang kripto yang cukup untuk membuat avatar. Avatar ini akan menunjtun kamu ke dalam dunia, melihat dunia, dan bermain permainan kasino.